Daftar eponim besaran satuan

artikel daftar Wiki How

Berikut merupakan daftar satuan yang berasal dari nama orang. Untuk daftar eponim lainnya, lihat pula Daftar eponim.

Catatan: menurut standar SI, nama utuh satuan ditulis dengan huruf kecil, sementara singkatannya ditulis dengan awalah huruf besar.

Sistem cgs=Sistem satuan sentimeter-gram-detik (cgs - centimeter-gram-second)

JenisNamaSingkatanSatuanEponim
1. Satuan SIampereAarus listrikAndré-Marie Ampère
1. Satuan SIkelvinKsuhu termodinamikLord Kelvin
2. Satuan turunan SIbecquerelBqkeradioaktifanHenri Becquerel
2. Satuan turunan SIcoulombClistrikCharles-Augustin de Coulomb
2. Satuan turunan SIfaradFkapasitanMichael Faraday
2. Satuan turunan SIgrayGydosis penyerapan radiasiLouis Harold Gray
2. Satuan turunan SIhenryHinduktansiJoseph Henry
2. Satuan turunan SIhertzHzfrekuensiHeinrich Rudolf Hertz
2. Satuan turunan SIjouleJenergi, daya, panasJames Prescott Joule
2. Satuan turunan SInewtonNgayaIsaac Newton
2. Satuan turunan SIohmΩhambatan listrikGeorg Ohm
2. Satuan turunan SIpascalPatekananBlaise Pascal
2. Satuan turunan SIsiemensSkonduktansi listrikWerner von Siemens
2. Satuan turunan SIsievertSvpersamaan dosis radiasiRolf Sievert
2. Satuan turunan SIteslaTkepadatan fluks magnetikNikola Tesla
2. Satuan turunan SISkala Celsius°CsuhuAnders Celsius
2. Satuan turunan SIvoltVpotensial listrik, gaya elektromotifAlessandro Volta
2. Satuan turunan SIwattWtenaga, fluks radianJames Watt
2. Satuan turunan SIweberWbfluks magnetikWilhelm Eduard Weber
3. Sistem cgsbiotBiarus listrikJean-Baptiste Biot
3. Sistem cgsdebyeDmomen dwi-kutub listrikPeter Debye
3. Sistem cgseotvosEgradien gravitasiLoránd Eötvös
3. Sistem cgsgalileoGalpercepatanGalileo Galilei
3. Sistem cgsgaussG atau Gskepadatan fluks magnetikCarl Friedrich Gauss
3. Sistem cgsgilbertGbgaya magnetomotifWilliam Gilbert
3. Sistem cgsmaxwellMxfluksJames Clerk Maxwell
3. Sistem cgsoerstedOekekuatan medan magnetHans Christian Ørsted
3. Sistem cgspoisePviskositas dinamisJean Louis Marie Poiseuille
3. Sistem cgsraylimpedansi akustikLord Rayleigh
3. Sistem cgsstokesS atau Stviskositas kinematikGeorge Gabriel Stokes
4. Sistem cgs lamaclausiusClentropiRudolf Clausius
4. Sistem cgs lamafranklinFrlistrikBenjamin Franklin
5. Sistem lainnyaAngka MachMakecepatan relatifErnst Mach
5. Sistem lainnyaångströmÅjarakAnders Jonas Ångström
5. Sistem lainnyabrewsterBtegangan koefisien optikDavid Brewster
5. Sistem lainnyacurieCiradioaktivitasMarie dan Pierre Curie
5. Sistem lainnyadaltonDamassa atomJohn Dalton
5. Sistem lainnyadesibeldBsuaraAlexander Graham Bell
5. Sistem lainnyafermifmjarakEnrico Fermi
5. Sistem lainnyajanskyJyfluks elektromagnetikKarl Jansky
5. Sistem lainnyalangleylyradiasi matahariSamuel Pierpont Langley
5. Sistem lainnyalangmuirLgasIrving Langmuir
5. Sistem lainnyaneperNptingkat kekuatan relatifJohn Napier
5. Sistem lainnyaröntgenRdosis radiasi sinar gamma atau sinar XWilhelm Röntgen
5. Sistem lainnyaSatuan Dobsonozon atmosfterGordon Dobson
5. Sistem lainnyaSatuan Erlangerlvolume lalu lintas telekomunikasiAgner Krarup Erlang
5. Sistem lainnyasentimorganfrekuensi rekombinasiThomas Hunt Morgan
5. Sistem lainnyasiegbahnxujarakManne Siegbahn
5. Sistem lainnyaSkala Barkskala psikoakustikHeinrich Barkhausen
5. Sistem lainnyaSkala Fahrenheit°FsuhuDaniel Gabriel Fahrenheit
5. Sistem lainnyaSkala Hounsfieldkepadatan gelombang radioGodfrey Newbold Hounsfield
5. Sistem lainnyaSkala Öchsle°OekepadatanFerdinand Öchsle
5. Sistem lainnyaSkala RichterSR[1]kekuatan gempa bumiCharles Francis Richter
5. Sistem lainnyaSkala RockwellHRketebalan indentasiStanley Rockwell
5. Sistem lainnyaSkala ScovillekepedasanWilbur Scoville
5. Sistem lainnyasvedbergS atau Svkecepatan sedimentasiTheodor Svedberg
5. Sistem lainnyasverdrupSvkecepatan transportasi volumeHarald Sverdrup
5. Sistem lainnyaTrolandTdluminansi (mata)Leonard Troland
6. Sistem satuan alamiahSatuan Plancksatuan alamiahMax Planck
6. Sistem satuan alamiahSatuan Stoneysatuan alamiahGeorge Stoney
6. Sistem satuan alamiahSatuan Schrödingersatuan alamiahErwin Schrödinger
6. Sistem lainnya (lama)darcyDpermeabilitasHenry Darcy
6. Sistem lainnya (lama)EinsteinEfotokimiaAlbert Einstein
6. Sistem lainnya (lama)FaradayFdlistrikMichael Faraday
6. Sistem lainnya (lama)hartleyHartinformasiRalph Hartley
6. Sistem lainnya (lama)PonceletptenagaJean-Victor Poncelet
6. Sistem lainnya (lama)Skala Baumé°BékepadatanAntoine Baumé
6. Sistem lainnya (lama)Skala Delisle°DsuhuJoseph-Nicolas Delisle
6. Sistem lainnya (lama)Skala intensitas Mercalligempa bumiGiuseppe Mercalli
6. Sistem lainnya (lama)Skala Newton°NsuhuIsaac Newton
6. Sistem lainnya (lama)Skala Rankine°RasuhuWilliam John Macquorn Rankine
6. Sistem lainnya (lama)Skala Réaumur°RsuhuRené Antoine Ferchault de Réaumur
6. Sistem lainnya (lama)Skala Rømer°RøsuhuOle Rømer
6. Sistem lainnya (lama)torrTorrtekananEvangelista Torricelli
  1. ^ dalam bahasa Indonesia

Lihat pula sunting