Benoît Trémoulinas

Benoît Trémoulinas (pengucapan bahasa Prancis: [bənwa tʁemulinas]) (lahir 28 Desember 1985) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Prancis yang bermain untuk klub Sevilla biasa bermain pada posisi bek.

Benoît Trémoulinas
Informasi pribadi
Nama lengkapBenoît Trémoulinas
Tanggal lahir28 Desember 1985 (umur 38)
Tempat lahirLormont, Prancis
Tinggi1,73 m (5 ft 8 in)
Posisi bermainBek
Informasi klub
Klub saat iniSevilla
Nomor2
Karier junior
1993–1994US Lormont
1994–2007Bordeaux
Karier senior*
TahunTimTampil(Gol)
2007–2013Bordeaux165(5)
2013–2014Dynamo Kyiv10(0)
2014Saint-Étienne (pinjaman)4(0)
2014–Sevilla11(0)
Tim nasional
2012–Prancis2(0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 22 February 2015
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 22:04, 14 November 2012 (UTC)

Trémoulinas memulai karier juniornya di klub US Lormont dan Bordeaux kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut.[1]

Referensi sunting

  1. ^ "Benoît Trémoulinas poursuit l'aventure". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-09-06. Diakses tanggal 2012-11-12. 

Pranala luar sunting