Unduh PDFUnduh PDF

Menggambar sketsa itu mudah, bahkan jika Anda bukanlah seorang seniman. Berikut beberapa informasi tentang membuat sketsa desain pakaian terbaik ala desainer.

Langkah

Unduh PDF
  1. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 1 Investasikan uang Anda dengan membeli seperangkat stensil yang bagus.
    Setelah cukup lama berlatih menggunakan perangkat tersebut, Anda akan mendapati bahwa teknik terbaik menggambar sketsa adalah memulainya dengan gaya sketsa pensil yang ringan.
  2. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 2 Setelah Anda terbiasa dengan stensil tersebut, mulailah menggambar tanpa stensil.
    Cobalah menggambar sketsa badan terlebih dulu, kemudian gambarlah pakaian di badan tersebut. Ini membantu dan mempermudah Anda menggambar dengan skala.
    • Pensil warna adalah alat sempurna untuk menggambar sketsa. Desain Anda akan benar-benar berwarna, meskipun hanya warna-warna sederhana. Jangan lupakan berbagai pola yang berbeda meskipun hanya pola seperti garis-garis biru navy atau Aztec print yang teratur.
  3. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 3 Miliki beberapa buku sketsa yang membantu menyimpan rapi semua sketsa.
    Anda juga bisa menggunakan map. Rasanya menyenangkan memiliki benda yang bisa menyimpan semua desain.
  4. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 4 Setelah menyelesaikan sketsa, Anda bisa memilih untuk membuat seluruh lini menggunakan gaya yang sama.
    Kemudian tambahkan judul dan daftar seri baju di tiap model.
  5. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 5 Beberapa sentuhan terakhir yang bagus antara lain potongan rambut yang cocok untuk pakaian tersebut, dan aksesoris.
    Iklan


Tips

  • Teruslah berlatih!
  • Untuk busana putih, tambahkan bayangan biru untuk memberikan kontras gambar!
  • Tetaplah teratur
  • Gambarlah garis sketsa sederhana
  • Membayangkan diri Anda sendiri memakai pakaian tersebut bisa membantu
  • Menggambar hal yang Anda pikirkan akan menginspirasi orang lain untuk juga berusaha keras.
Iklan

Hal yang Anda Butuhkan

  • Buku sketsa atau kertas
  • Pensil warna
  • Berbagai stensil

Tentang How.com.vn ini

How.com.vn Bahasa Indonesia: Ira Lysa
Disusun bersama :
Perancang Fesyen
Artikel ini disusun bersama Ira Lysa. Ira Lysa adalah Perancang Busana yang tinggal di Hoboken, New Jersey. Dengan pengalaman industri lebih dari 15 tahun, Ira adalah pendiri merek fesyen iralysa.com dan Ira’s Bridal Studio, butik dengan spesialisasi pakaian pengantin. Spesialisasinya adalah perbaikan jas, gaun, pakaian luar, dan merek mewah. Artikel ini telah dilihat 16.723 kali.
Daftar kategori: Pakaian
Halaman ini telah diakses sebanyak 16.723 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

⚠️ Disclaimer:

Content from Wiki How Bahasa Indonesia language website. Text is available under the Creative Commons Attribution-Share Alike License; additional terms may apply.
Wiki How does not encourage the violation of any laws, and cannot be responsible for any violations of such laws, should you link to this domain, or use, reproduce, or republish the information contained herein.

Notices:
  • - A few of these subjects are frequently censored by educational, governmental, corporate, parental and other filtering schemes.
  • - Some articles may contain names, images, artworks or descriptions of events that some cultures restrict access to
  • - Please note: Wiki How does not give you opinion about the law, or advice about medical. If you need specific advice (for example, medical, legal, financial or risk management), please seek a professional who is licensed or knowledgeable in that area.
  • - Readers should not judge the importance of topics based on their coverage on Wiki How, nor think a topic is important just because it is the subject of a Wiki article.

Iklan