Cara Memasang Rak Geser di Kabinet Dapur

Unduh PDFUnduh PDF

Setelah ranah rak khusus yang mahal, sekarang hampir setiap pemilik rumah mampu memiliki rak geser. Pemasangan rak dan laci geser di dalam lemari bawah memberikan akses mudah ke dalam rak.

Bagian 1
Bagian 1 dari 3:

Memesan Rak

Unduh PDF
  1. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 1 Ukurlah lebar dan kedalaman kabinet yang akan Anda pasangi rak geser.
  2. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 2 Bandingkan pengukuran rak...
    Bandingkan pengukuran rak geser yang belum terpasang yang tersedia di internet, di toko perbaikan rumah atau lewat perusahaan rak kabinet.
  3. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 3 Pesanlah rak geser yang sesuai dengan lemari Anda.
    Jika Anda ingin membuat beberapa lapis rak, yang terbaik adalah mulai dengan dasar geser rak dan pindah ke tengah atau atas hanya jika Anda tahu Anda akan memiliki ruang untuk beberapa rak.
  4. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 4 Bukalah rak dari kemasannya.
    Periksalah untuk memastikan rak tidak rusak.
  5. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 5 Jajarkan laci, sekrup dasar, dan jalur di lantai dapur sebelah kabinet.
  6. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 6 Keluarkan si lemari dapur.
  7. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 7 Bandingkan sekrup dengan bor Anda.
    Pasang dan kuncilah kepala Philips atau bor lainnya yang yang cocok dengan kepala sekrup.
    Iklan
Bagian 2
Bagian 2 dari 3:

Menyelaraskan Jalur

Unduh PDF
  1. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 1 Ambillah jalur laci geser.
    Periksalah apakah sudah ada rel yang terpasang. Rel akan menjadi bagian yang menyekrup laci geser ke dalam kabinet.
  2. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 2 Balikkan laci sehingga bagian depan menghadap ke bawah.
    Periksalah sisi samping yang tepat untuk jalur laci geser dengan menggesernya ke salah satu rel tarikan laci.
  3. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 3 Letakkan laci dengan rel ke dalam kabinet untuk memastikan ketepatan ukuran.
    Sejajarkan laci dengan kabinet. Periksalah bagian depan, belakang dan samping untuk memastikan ukuran laci tepat dengan lubang laci.
  4. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 4 Tutuplah pintu kabinet.
    Sesuaikan jalur, rel dan rak di dalam kabinet jika pintu tidak menutup.
    Iklan
Bagian 3
Bagian 3 dari 3:

Memasang Rak

Unduh PDF
  1. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 1 Tariklah laci ke depan.
    Bukalah jalur di belakang. Pastikan jalur sejajar dengan permukaan bawah dan menghadap ke bawah.
  2. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 2 Sekruplah jalur bawah menggunakan sekrup dan bor Anda.
    Pasalah di salah salah satu lubang sekrup melingkar atau lonjong yang paling dekat dengan jalur laci
  3. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 3 Tariklah laci sampai ke depan.
    Jika memungkinkan, tariklah keluar untuk dapat mengakses rel depan.
  4. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 4 Sekruplah rel depan bawah dengan sekrup dan menggunakan bor listrik.
    Pilihlah lubang yang paling dekat dengan jalur laci.
  5. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 5 Ujilah laci lagi.
    Jika sudah tepat, pasanglah sekrup di tengah-tengah setiap jalur. Jika tidak, lepaskan sekrup dengan bor dan posisikan ulang jalur dan laci.
  6. How.com.vn Bahasa Indonesia: Step 6 Masukkan laci.
    Isilah laci dan ujilah lagi lagi. Laci sudah siap menampung piring atau simpanan.[1]
    Iklan

Hal yang Anda Butuhkan

  • Pita pengukur
  • Bor tanpa kabel
  • Bor Philips ujung sekrup
  • Rak geser yang belum terpasang
  • Sekrup

Tentang How.com.vn ini

How.com.vn Bahasa Indonesia: Kevin Schlosser
Disusun bersama :
Spesialis Perbaikan Rumah
Artikel ini disusun bersama Kevin Schlosser. Kevin Schlosser adalah Spesialis Perbaikan Rumah dan Pemilik Home Tech Handyman Ltd. Dengan pengalaman lebih dari 20 tahun, Kevin mengkhususkan diri dalam layanan pemasangan, lantai, atap, dan renovasi umum. Kevin memegang beragam sertifikasi konstruksi dan teknologi di rumah termasuk NAHB Certified Age-in-Place Specialist, keanggotaan dan sertifikasi CEDIA, dan Sertifikasi dari Association of Certified Handyman Professionals. Selain itu, ia sedang menjalani pelatihan untuk mendapatkan sertifikasi di bidang Konstruksi, Manajemen Proyek, dan sertifikasi integrator sistem berkualifikasi CEDIA lainnya. Dia memiliki asuransi penuh di negara bagian Colorado, AS. Artikel ini telah dilihat 20.454 kali.
Daftar kategori: Furnitur
Halaman ini telah diakses sebanyak 20.454 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

⚠️ Disclaimer:

Content from Wiki How Bahasa Indonesia language website. Text is available under the Creative Commons Attribution-Share Alike License; additional terms may apply.
Wiki How does not encourage the violation of any laws, and cannot be responsible for any violations of such laws, should you link to this domain, or use, reproduce, or republish the information contained herein.

Notices:
  • - A few of these subjects are frequently censored by educational, governmental, corporate, parental and other filtering schemes.
  • - Some articles may contain names, images, artworks or descriptions of events that some cultures restrict access to
  • - Please note: Wiki How does not give you opinion about the law, or advice about medical. If you need specific advice (for example, medical, legal, financial or risk management), please seek a professional who is licensed or knowledgeable in that area.
  • - Readers should not judge the importance of topics based on their coverage on Wiki How, nor think a topic is important just because it is the subject of a Wiki article.

Iklan